PROFIL POTENSI INVESTASI KOTA SEMARANG

view full text

1. Investasi mempunyai dampak ganda (multiplier-effect) dalam perekonomian daerah, dengan peningkatan investasi akan mendorong pertumbuhan kegiatan ekonomi lainnya yang pada akhirnya akan mampu memberikan kesempatan kerja yang lebih luas kepada masyarakat.

2. Kegiatan investasi adalah salah satu ujung tombak dalam menggerakkan roda perekonomian. Diperlukan upaya meningkatkan kualitas perencanaan, promosi, pelayanan, pengawasan serta pemberian pelayanan yang maksimal melalui koordinasi lintas sektoral secara terpadu.

3. Untuk menarik investasi ke daerah maka diperlukan upaya-upaya yang efektif dan berkesinambungan serta koordinatif.

4. Upaya tersebut antara lain dengan memberikan nilai tambah bagi calon investor yang dapat dilakukan melalui pembentukan kesan positif suatu daerah, pemanfaatan peluang investasi dan layanan investasi yang mudah, murah, dan transparan.

Tingkat : Regional
Forum : Focus Group Discussion (FGD) BKPRD Penyusunan Profil Investasi Daerah Kota Semarang
Penyelenggara : DPMPTSP Kota Semarang
Tempat : Hotel Quest Semarang, Jl. Plampitan No. 37-39 Semarang
Tanggal : 29-04-2021 s/d
Status : Pemakalah Biasa
Pemakalah : Agus Rochani, MT.
Diunggah Tanggal : Kamis, 2021-08-12