ANTESENDEN DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PERTUMBUHAN UMKM INDUSTRI FURNITUR DI JAWA TENGAH (MODEL KONSEPTUAL)

view full text

Abstrak

Dunia usaha Indonesia didominasi Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). Mereka berkemampuan meningkatkan pendapatan dan penyerapan tenaga kerja, strategis mewujudkan pemerataan pembangunan. Di sisi lain kinerjanya tidak menggembirakan, disebabkan rendahnya pengetahuan keuangan serta jejaring dan motivasi. Penelitian berfokus peningkatan kinerja UMKM melalui social capital dengan financial literacy sebagai antesenden serta access to financing dan orientation enterprenuership sebagai mediator. Sampel penelitian adalah UMKM industry furniture di Jawa-Tengah dan statistic Smart pls-3 untuk menjawab masalah dan hipotesis peneltian.
Kata kunci: UMKM; financial literacy; social capital; enterprenuership orientasi; kinerja

Nama Prosiding : Prosiding Seminar Nasional, Forum Manajemen Indonesia
ISSN : -
Tahun : 2021
Peneliti : Zaenuddin,, H. Lutfi Nurcholis, Ibnu Khajar,,
Diunggah tanggal : Selasa, 2022-04-05